Langsung ke konten utama

TUGAS IBD MATERI 10 : MANUSIA DAN KEGELISAHAN

 A. Definisi kegelisahan
 Kegelisahan berasal dari kata gelisah yang memiliki arti ketidaktentraman hatinya, selalu khawatir, tidak tenang, merasa tidak tentram, tidak sabar, dan cemas. Rasa gelisah yang sedang seseorang rasakan dapat kita lihat secara jelas dari perilku orang tersebut. Karena rasa cemas atau gelisah yang berlebihan membuat seseorang terlihat begitu kikuk atau tegang. Gelisah juga dapat menimbulkan stress ringan yang akan dialalmi oleh orang-orang yang sedang mengalami rasa gelisah. Setiap manusia dalam hidupnya pasti pernah  merasakan kegelisahan, dengan ataupun tanpa alasan. Maksudnya gelisah yang tiba-tiba muncul tanpa orang tersebut tahu alasan orang itu cemas tiba-tiba.
Kegelisahan sering terjadi karena adanya pengaruh dari luar namun tidak jarang juga gelisah muncul karena memang dari dalam diri seseorang tersebut.

B. Cara mengatasi Kegelisahan dalam diri
1. Hilangkan pikiran-pikiran yang menggangu pola berpikir kita, terutama pikiran-pikiran negativ, kita rubah menjadi pikiran-pikiran positiv.
2. Usahakan tenangkan diri saat terjadi sesuatu, jangan terlalu dibuat sesuatu yang mengerikan.
3. Biasakan berpikir hal-hal yang baik, karena dengan begitu kita akan merasakan tenang.
4. Biasakan hidup dalam keadaan yang tenang, atau pemikiran yang tenang.

Manusia sering sekali merasakan kegelisahan dalam kehidupannya, baik kegelisahan karena masa yang sedang berlangsung, atau masa lalu, bahkan gelisah terhadap  masa yang akan mendatang. Terkadang manusia sering memikirkan hal-hal yang sebenarnya belum terjadi dan hanya ada dalam pikiran manusia itu masing-masing, namun dari pemikiran seperti itulah kegelisahan muncul dalam kehidupan manusia. Kegelisahan yang muncul karena faktor eksternal juga dapat terjadi, seperti karena adanya bencana seperti : Banjir ataupun Longsor. Saat seseorang merasakan kegelisahan manusia itu terkadang tidak dapat berpikir seperti dalam keadaan normal hal seperti itulah yang dinamakan stress akibat kegelisahan. Strees yang diakibatkan kegelisahan biasanya merupakan stress ringan yang akan sembuh dengan sendirinya saat dirinya mulai merasa normal kembali, atau tenang.

*merupakan hasil pemikiran sendiri , maaf jika masih banyak kesalahan dalam penulisan*

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Uniknya Pasar Apung

saya hari ini tak begitu banyak memiliki kesibukan dan tak bisa keluar kost-an karena hujan so internetan aja deh .. berhubung modem sudah dipasang paket internet, sayang jika tidak digunakan.. so iseng tangan memencet tuts " Pasar Apung di kalimantan" langsung search Image dan banyak gambar yang muncul, jadi ingin buat catatan tentang pasar yang satu ini, pasar yang sangat unik, siapa yang setuju ? like bisa kaliii.. hehehe.. mari kita mulai. Pasar seperti yang kita ketahui adalah tempat dimana penjual dan pembeli bertemu untuk bertransaksi menjajahkan barang dagangan ( ilmu ekonomi banget ini ) . Walau tak selamanya pasar itu harus bertemu langsung antara pembeli dan penjual seiring perkembangan Zaman. hehehe sok update deh saya ini.. :) nah di Indonesia ternyata pasar itu tak selamanya harus di daratan loh ternyata temen temen.. lihat dehh poto yang satu ini sumber foto : http://portalbanjarmasin.com/wisata-pasar-terapung-muara-kuin-di-kota-banjarmasin/ nah uniknya k

MANAJEMEN KEUANGAN KOPERASI

MANAJEMEN KEUANGAN KOPERASI Kali saya mendapatkan tugas softskill kembali, namun sekarang materi yang akan dibahas adalah mengenai manajemen keuangan koperasi. Pengertian dari manajemen keuangan koperasi a yaitu merupakan suatu aktivitas yang dilakukan oleh koperasi dengan tujuan untuk mendapatkan modal yang menguntungkan bagi koperasi, dan penggunaan modal yang secara efektif serta efisien dan memperhatikan prinsip prinsip ekonomi serta prinsip koperasi . Pengertian manajemen keuangan diatas mengandung beberapa hal penting antara lain sebagai berikut : 1.        Pelaksanaan fungsi-fungsi manajemen yaitu minimal fungsi POAC yaitu planning, organizing, Actuating dan controlling 2.       Kegiatan pencarian dana 3.        Kegiatan penggunaan dana yang telah diperoleh dari anggota 4.       Serta prinsip ekonomi dan prinsip koperasi sebagaimana saya sebutkan dibawah ini: a.        Prinsip perinsip ekonomi sebagai berikut : 1.        Rasionalitas adalah tindakan yang p

PAPER PASAR PERSAINGAN SEMPURNA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang             Pada Pasar ini permintaan dan penawaran bergerak secara leluasa. Karena dalam pasar ini terdapat banyak penjual dan pembeli. Sehingga harga yang terbentuk dikarenakan keinginan produsen dan konsumen. Karena permintaan mencerminkan konsumen dan Penawaran mencerminkan Produsen.             Dalam pasar persaingan sempurna terdapat banyak penjual dan pembeli. Artinya jumlah penjual dan pembeli sama-sama banyak, maka harga tidak bisa dipengaruhi oleh satu penjual atau pembeli saja. Sehingga penjual dan pembeli telah menerima tingkat harga yang terbentuk didalam pasar sebagai suatu dantum atau fakta yang tidak dapat diubah. Bagi pembeli, barang atau jasa yang ia beli merupakan bagian kecil dari keseluruhan jumlah pembelian masyarakat. Bagi penjual pun berlaku hal yang sama sehingga bila penjual menurunkan harga, ia Akan rugi sendiri, sedangkan bila menaikan harga. Maka pembeli akan lari penjual lainnya. 1.2 Rumusan masalah 1.       Ciri-Ciri P